Ummu Fathimah Ambon
- tepung beras Ketan putih 200 gr
- Terigu 100 gr
- Garam secubit
- kelapa parut secukupya ( buang kulit arinya)
- Air hangat secukpnya
cara membuat:
Campur bahan semua,tuang air sdkt demi sdkt sampai menjadi adonanan yg bisa di bentuk,
bentuk agak lonjong pipih, goreng
Bahan besta/ halua:
Gula merah, air sdkt,vanili masak sampai kental, masukan sampai terlapisi gula merah dan kering, angkt, siap dihidangkan
( aslinya hasilnya agak keras )
Gampang kan? Semoga bermanfaat
🍕Wa dapur ummahat 🍕
Tidak ada komentar:
Posting Komentar