Rabu, 12 November 2014

Ikan Parende khas Buton



Bahan :

  • ikan kakap (boleh ganti ikan lain)
  • jeruk nipis (ganti asam jawa)
  • tomat
  • belimbing wuluh
  • bawang merah iris
  • bawang putih (ana g pake)
  • kunyit bubuk,
  • daun serei
  • daun kemangi (g pake g ada )
  • garam
  • cabe rawit
  • vitsin (ana ganti dgn gulpas)


cara membuat:

  1. Remas asam dgn air, lalu tuang ke dlm panci
  2. kemudian dimasukkan ikan , daun serei dan dan kemangi.
  3. Setelah ikan terlihat matang, baru masukkan bawang merah dan bawang putih yang sudah di iris kecil-kecil, tomat, garam, cabe rawit, belimbing,  serta gulpas,
  4. masak kurleb 15 menit angkat dan sajikan dgn nasi dan pelecing kangkung khas lombok


WA DaPuR UmMaHaT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar