Oleh Ummu Abdillah Darmawaty Ahmad
Bahan
- Segenggam beras
- 2 buah jagung kuning, iris halus
- 1 ikat bayam, siangi
- 1 ikat kacang panjang,potong-potong
- 300 gram udang kupas
- 4 siung bawang putih
- 7 siung bawang merah
- 1/2 sdt merica bubuk
- 2 batang daun bawang, iris
- Sambal tumis, jeruk nipis, dan daun seledri
- Tumis bumbu halus hingga harum. Sisihkan.
- Masak segenggam beras hingga matang.
- Masukkan jagung kuning, tambahkan air (jika kuahnya berkurang).
- Masukkan udang, masak hingga memerah, tuang bumbu halus.
- Sajikan dengan bumbu pelangkap di atasnya.
WA Dapur UmMahat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar