بسم الله الرحمن الرحيم
Bahan:
1 bungkus agar-agar plain (tadi ana pakai yang red soalnya g ada yg plain)
300 gr gula merah
250 ml air putih
400 ml santan kental
1 lembar daun Pandan, potong-potong
Cara membuat:
- Masak gula merah bersama air hingga gula larut lalu saring
- Dalam panci, masukkan santan, agar-agar dan larutan gula merah yang telah disaring
- Aduk hingga agar-agar tidak menggumpal
- Masukkan daun pandan
- Nyalakan kompor lalu masak hingga mendidih sambik terus diaduk
- Matikan api
- Tuang ke dalam cetakan
Selamat mencoba
🌹Ummu 'Abdillah Bone
بارك الله فيكن
🍰Dapur Ummahat🍰
🌺Menyajikan Resep Makanan Dengan Aneka Cita Rasa🌺
Tidak ada komentar:
Posting Komentar