Terong Bakar / Poster / Posso Terrung
Ala Um Abdillah Darmawaty Ahmad
Bahan:
- 1 buah Terong Hijau
- 1 sdm air asam jawa
- 1 tangkai kemangi
bumbu yang dihaluskan:
- 2 butir kemiri goreng
- 2 siung bawang merah goreng
- 1 siung bawang putih goreng
- 2 buah cabe rawit
- garam dan penyedap jika suka
cara membuat:
- bakar terong hingga matang kemudian kupas kulit arinya.
- campur terong dan bumbu halus kemudian masukkan air asam dan kemangi, garam. aduk rata..
sajikan...
🌺Wa Dapur Ummahat🌺
Tidak ada komentar:
Posting Komentar