بسم الله الرحمن الرحيم
Bahan:
2 sisir pisang Kepok yang matang
20 butir telur, kocok lepas
gula pasir sesuai selera manisnya
1 Kaleng SKM putih
2 liter santan dari 1 1/2 btr kelapa
Daun pisang, untuk membungkus
Cara Membuat
- Kupas pisang, buka bagian tengahnya lalu diblender dengan santan (bagian tengah tidak dipakai)
- Campur pisang dengan telur, gula, garam dan susu kental manis. Http://www.dapurummahat.blogspot.com aduk rata.
- Ambil 2 lembar daun pisang, letakkan adonan 3-5 sdm. Bungkus dan semat.
- Kukus sampai matang. Angkat, dinginkan,dan masukkan kulkas. Sajikan...
Note: 2 sisir pisang akan menghasilkan kurang lebih 100 bungkus barongko
🌹 Ummu Bahri
Lihat juga resep-resep yang lain diblog..
http://dapurummahat.blogspot.com
بارك الله فيكن
🍰Dapur Ummahat🍰
🌺Menyajikan Resep Makanan Dengan Aneka Cita Rasa🌺
Tidak ada komentar:
Posting Komentar