Jumat, 27 Juni 2014

KOLAK CAMPUR (LABU KUNING, UBI JALAR, SUKUN, PISANG KEPOK)


Ala Um" Muhammad Al Bugiziyyah Al Buniyyah

Bahan
  • Buah Sukun
  • Ubi Jalar
  • pisang kepok matang
  • Labu kuning
  • Santan kental
  • Santan encer
  • Gula Aren/gula merah
  • Gula pasir sedikit
  • Garam sedikit
  • Daun Pandan

Cara Membuat

  1. Kupas sukun,ubi jalar, pisang dan labu kuning lalu potong2 sesuai selera cuci bersih lalu
  2. masak semua dgn santan encer kecuali labu kuning nanti sdh mau matang baru labux dimasukin krn labu cpt matang klw kelamaan dimasak bisa hancur.
  3. Setelah mulai matang tambahkan santan kental, sedikit garam dan gula aren yg sudah dicairkan dan ditapis ampasx serta gula pasir dan daun pandan untuk aroma masak sampai  mendidih,
  4. Angkat dan sajikan hangat atau dingin..


WADaPuR UmMahaT

Tidak ada komentar:

Posting Komentar