بِسْمِ اللهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم
*Asinan Mangga*
◼Bahan bahan :
- Mangga muda
- Bawang putih
- Cabe keriting
- Cabe (jika ingin pedas)
- Air asam
- Gula
- Garam
◼Cara membuat
- Haluskan cabai dan bawang putih bersama dgn garam
- Jika sudah halus campurkan air asam ke dalam bumbu yang sudah di haluskan tadi
- Masak air secukupnya hingga mendidih,
- Masukan bumbu yang sudah di haluskan tadi tunggu hingga mendidih dan masukan gula perkiraan 4 sendok makan penuh
- Jika sudah mendidih dan gula sudah larut, siram ke dalam potongan mangga mudah
- Masukan manisan ke kulkas selama 1 hari agar bumbu meresap
🌹 Kreasi Ummahat Ambon
باَرَكَ الله فِيْكُنَّ
┏━━━━━━━••❁✿❁••━━━━━━┓
🍰 DaPuR UmMaHaT 🍰
┗━━━━━━━••❁✿❁••━━━━━━┛
🌷 Menyajikan Resep Makanan Dengan Aneka Citarasa 🌷
•┈┈┈┈• ❀ ☕🍰☕ ❀ •┈┈┈┈•
🍒 Channel Telegram >>> http://telegram.me/dapurummahat
🍒 Blog >>> http://dapurummahat.blogspot.com
🍒 Aplikasi Android >>> http://bit.ly/1PfPTDB
Tidak ada komentar:
Posting Komentar