Selasa, 13 Agustus 2019

TUMIS KACANG PANJANG AYAM CINCANG

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم




TUMIS KACANG PANJANG AYAM CINCANG


Bahan :

2 ikat kacang panjang,  cuci bersih,  potoong agak panjang
100 gr ayam cincang
1 sdm tepung maizena
1 gelas air
Kaldu jamur secukupnya/garam dan gula

Bumbu yang dihaluskan :

3 siung bawang merah
2 siung bawang putih
Merica secukupnya



Cara membuat :

- Tumis bumbu hingga harum,  ayam cincang
- Setelah berubah warna,  masukkan air
- Biarkan hingga mendidih,  masukkan kacang panjang
- Setelah kacang panjang matang,  masukkan kaldu jamur,  aduk rata
- Masukkan tepung maizena yang sebelumnya dilarutkan dengan 3 sdm air,  aduk hingga mengental
- Sajikan

Selamat mencoba,  semoga bermanfaat..

🌹 Kreasi ala Ummahat Bone

باَرَكَ الله فِيْكُنَّ

 ┏━━━━━━━••❁✿❁••━━━━━━┓
     🍰 DaPuR UmMaHaT 🍰
 ┗━━━━━━━••❁✿❁••━━━━━━┛

🌷 Menyajikan Resep Makanan Dengan Aneka Citarasa 🌷

  •┈┈┈┈• ❀ ☕🍰☕ ❀ •┈┈┈┈•

 🍒 Channel Telegram >>> http://telegram.me/dapurummahat

🍒 Blog >>> http://dapurummahat.blogspot.com

🍒 Aplikasi Android >>> http://bit.ly/1PfPTDB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar