Jumat, 16 Desember 2016

AYAM LALAPAN

بسم الله الرحمن الرحيم



✔ Bahan:
- 1 kg dipotong-potong dan cuci bersih
- 2 lembar daun salam
- Air sckpnya
- Sejumput air asam jawa
- 1 btg serai memarkan
- Secukupnya Minyak Goreng

✔ Bumbu dihaluskan :
- 8 butir bawang merah
- 6 butir bawang putih
- 5 butir kemiri
- 3 cm kunyit
- 1 cm jahe
- 2 sendok teh ketumbar bubuk
- 1 sendok makan gula Jawa
- 2 sendok teh garam

✔ Cara memasak:
- Siapkan wajan lalu  masukkan ayam dan beri bumbu yang sudah dihaluskan terlebih dahulu
- Dan tidak lupa masukan daun salam, serai, dan air asam. lalu (tuang) air secukupnya dan aduk aduk sampai rata
- Masak ayam sampai matang dan ketika terlihat airnya menyusut segera angkat dan tiriskan
- Segera Goreng Ayam yang telah masak ke dalam minyak yang telah panas sampai Ayam matang (dimana ditandai dengan warna ayam yang berubah menjadi kuning kecoklatan) dan ciri matang lainnya adalah Ayam terlihat kering
- Angkat dan sajikan dengan lalapan sambal dan nasi hangat

Selamaat mencoba...!!!

💐Ummu Abd Kholiq Ambon

Lihat juga resep-reaep lain Diblog:http://dapurummahat.blogspot.com

بارك الله فيكن

🍰DaPuR UmMaHaT🍰

🌺Menyajikan Resep Makanan Dengan Aneka Cita Rasa🌺

Tidak ada komentar:

Posting Komentar