Minggu, 07 April 2019

KERIPIK PITA

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْم



Keripik Pita


🍃 Bahan :


secukupnya kulit lumpia siap pakai
Larutan Kanji (tepung kanji + sedikit air)



🍃 Cara membuat :

• Potong 1 lembar kulit lumpia memanjang ± selebar 1cm untuk ikatan pita.
• Lipat 1 lembar kulit lumpia lainnya seperti membuat kipas lalu ikat tengahnya dengan cara digulung kulit lumpia yang dipotong kecil sebelumnya. Beri lem dengan larutan kanji agar ikatannya tidak lepas. Lakukan sampai kulit lumpia habis.
• Goreng dengan api sedang supaya tidak cepat gosong, angkat dan tiriskan. Simpan di toples agar awet renyahnya.


🌺 Kreasi ala Ummahat Klaten 🌺


باَرَكَ الله فِيْكُنَّ

 ┏━━━━━━━••❁✿❁••━━━━━━┓
     🍰 DaPuR UmMaHaT 🍰
 ┗━━━━━━━••❁✿❁••━━━━━━┛

🌷 Menyajikan Resep Makanan Dengan Aneka Citarasa 🌷

  •┈┈┈┈• ❀ ☕🍰☕ ❀ •┈┈┈┈•

 🍒 Channel Telegram >>> http://telegram.me/dapurummahat

🍒 Blog >>> http://dapurummahat.blogspot.com

🍒 Aplikasi Android >>> http://bit.ly/1PfPTDB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar